logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊKementerian PPPA Gali...
Iklan

Kementerian PPPA Gali Pengalaman Surabaya

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menggali pengalaman Pemerintah Kota Surabaya, Jawa Timur, dalam menangani masalah perempuan dan anak.

Oleh
IQBAL BASYARI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wDdW0K5pjdM5VDIxVeyZp0Bx3Pw=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2FWhatsApp-Image-2019-12-09-at-13.36.47_1575873546.jpeg
KOMPAS/IQBAL BASYARI

Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini memberikan paparan saat audiensi dengan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak I Gusti Ayu Bintang Darmawati, Senin (9/12/2019) di Surabaya.

SURABAYA, KOMPAS – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menggali pengalaman Pemerintah Kota Surabaya, Jawa Timur, dalam menangani masalah perempuan dan anak. Program-program pemberdayaan perempuan dan pemenuhan hak anak yang berhasil diimplementasikan di Surabaya akan dijadikan acuan dalam pembuatan kebijakan berskala nasional.

Sejak Minggu-Senin (8-9/12/2019) rombongan dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) yang dipimpin Menteri PPPA I Gusti Ayu Bintang Darmawati mengunjungi Kampung Anak Negeri dan program Pahlawan Ekonomi. Bintang juga melakukan audiensi dengan Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini.

Editor:
agnespandia
Bagikan