logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊDwiki Dharmawan Menabung...
Iklan

Dwiki Dharmawan Menabung Inspirasi

Musisi Dwiki Dharmawan mendapat inspirasi untuk karya komposisi terbarunya dari Waduk Jatiluhur, di Purwakarta, Jawa Barat.

Oleh
MELATI MEWANGI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ETg9DpoR5WHVZAzHmcNq-rjkch4=/1024x800/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F20191202_214415_1575297954.jpg
KOMPAS/MELATI MEWANGI

Musisi Dwiki Dharmawan

Inspirasi bisa datang dari mana saja. Musisi Dwiki Dharmawan (53) mendapatkan inspirasi untuk karya komposisi terbarunya dari Waduk Jatiluhur, di Purwakarta, Jawa Barat.

Pengalamannya bolak-balik menyiapkan acara The 1st International Jatiluhur Jazz Festival tanpa disadari menjadi cikal bakal karya terbarunya yang berjudul "Sunset in Jatiluhur". "Pemandangan sunset di Jatiluhur begitu menyihir. Sepoi angin, indahnya alam, dan kondisi waduk yang bersih kian menginspirasi," kata Dwiki.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan