logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊGE Investasi 60 Juta Dollar AS
Iklan

GE Investasi 60 Juta Dollar AS

GE akan menginvestasikan dana hingga 60 juta dollar AS untuk membangun pusat perbaikan dan pengembangan turbin gas HA di Singapura.

Oleh
SRI REJEKI dari Singapura
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4OgcKN3M3YdciS-9-cUV9MbwtTg=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F20171102_GE_4_web.jpg
AFP PHOTO/FREDERIC J. BROWN

Foto bertanggal 15 Januari 2016 ini menunjukkan pantulan interior sebuah toko elektronik dan perlengkapan rumah tangga di permukaan pintu kulkas bermerek General Electric (GE) di Montebello, California.

SINGAPURA, KOMPAS β€” GE akan menginvestasikan dana hingga 60 juta dollar AS untuk membangun pusat perbaikan dan pengembangan turbin gas HA di Singapura. Investasi ini akan diaplikasikan dalam 10 tahun dan digunakan, antara lain, untuk menambah 160 pekerja terampil guna mendukung operasi produksi pembangkit listrik HA (high-efficiency air-cooled) di Asia.

Investasi ini diharapkan mampu mengurangi waktu perbaikan, dari semula empat bulan menjadi dua bulan, khususnya untuk konsumen yang berada di wilayah Asia Pasifik.

Editor:
Bagikan