logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊAntisipasi Serangan Burung,...
Iklan

Antisipasi Serangan Burung, Bandara Juanda Patroli Tiap Tiga Jam

Untuk mengantisipasi adanya peningkatan aktivitas burung, patroli pengawasan dan pengusiran burung di kawasan Bandar Udara Juanda Surabaya dilakukan setiap tiga jam sekali.

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1I61SdjqEySF9wI-JC7OTd2P5S4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F2019-pemeriksaan-juanda1_1549801300.jpg
KOMPAS/RUNIK SRI ASTUTI

Pemeriksaan keamanan dan keselamatan penerbangan di Bandara Juanda oleh Kementerian Perhubungan, Minggu (10/2/2019).

SIDOARJO, KOMPAS β€” Petugas patroli Bandar Udara Juanda Surabaya kini melakukan patroli pengusiran burung di kawasan bandara setiap tiga jam sekali. Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi meningkatnya aktivitas burung yang berpotensi mengganggu lalu lintas pesawat dan membahayakan penerbangan.

Communication and Legal Section Head Bandara Juanda Surabaya Yuristo Ardhi Hanggoro mengatakan, serangan burung (bird strike) merupakan salah satu gangguan penerbangan yang mendapat perhatian serius selain frekuensi radio ilegal, balon udara, dan sinar laser mainan.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan