logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊTerpukau di Ketinggian Toraja
Iklan

Terpukau di Ketinggian Toraja

Oleh
Reny Sri Ayu dan M Final Daeng
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HErj-qdnRiRSvhJE3ld1CWAwm-U=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20180514_TORAJA_3_web.jpg
Kompas

Lanskap dari atas Tongkonan Lempe di Lolai, Lembang Benteng Mammullu di Kecamatan Kapala Pitu, Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan

Sebagai daerah yang terletak di gugusan pegunungan utara Sulawesi Selatan, Toraja diberkati dengan kemolekan alam yang tiada duanya. Bukan hal yang sulit untuk menikmati hamparan keindahan itu seutuhnya. Baik di Kabupaten Tana Toraja maupun Toraja Utara, wisata ketinggian adalah keniscayaan.

Matahari bersinar sangat terik siang itu, Minggu (21/7/2019). Namun, pelataran Patung Yesus Kristus Memberkati di Buntu Burake, Makale, Tana Toraja, masih ramai. Pengunjung terus berdatangan dan berkeliling di area patung setinggi 45 meter tersebut. Patung itu terletak di puncak bukit dengan ketinggian sekitar 1.000 meter di atas permukaan laut (mdpl).

Editor:
Bagikan