logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊMisteri Peretasan Akun Para...
Iklan

Misteri Peretasan Akun Para Pengkritik (2)

Cerita sejumlah politisi oposisi dan pegiat antikorupsi yang diretas akun media sosialnya memiliki kesamaan. Dari cerita itu, hampir pasti metode yang digunakan adalah peretasan jarak jauh.

Oleh
Kurnia Yunita Rahayu/Benediktus Krisna Yogatama/Insan Alfajri
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/a4Kb9VcHcG8-1Q88XHam2m8ldTM=/1024x652/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FSupriyanto-cebong_1549043527.jpg
KOMPAS/SUPRIYANTO

Peretasan akun media sosial.

Cerita sejumlah politisi oposisi dan pegiat antikorupsi yang diretas akun media sosialnya memiliki kesamaan. Dari cerita itu, hampir pasti metode yang digunakan adalah peretasan jarak jauh. Pelakunya bukan orang sembarangan karena dipastikan memiliki keterampilan dan akses pada teknologi tingkat lanjut.

Dunia peretasan mengenal setidaknya dua metode untuk meretas akun media sosial. Metode pertama, metode yang paling sederhana dalam peretasan. Pelaku mengambil ponsel korban kemudian membajaknya. Bisa juga memanfaatkan keteledoran korban yang lupa menutup akun media sosial di komputer. Jadi, pelaku dengan mudah mengambil akses dari komputer tersebut.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan