Iklan
Hibur Peternak Unggas Agar Kesulitan Berlalu
Siapa menyangka penyanyi yang menguasai lagu dengan nada-nada tinggi Berlian Hutauruk datang pada seminar yang diadakan organisasi pengusaha unggas rakyat?
Siapa menyangka penyanyi yang menguasai lagu dengan nada-nada tinggi, Berlian Hutauruk, datang di seminar yang diadakan organisasi pengusaha unggas rakyat?
Penyanyi yang selalu mengisi ingatan melalui lagu-lagu dalam album Badai Pasti Berlalu yang dinyanyikan bersama Chrisye ini hadir dalam seminar yang diadakan Perhimpunan Insan Perunggasan Rakyat Indonesia (Pinsar) pada Sabtu (21/9/2019) di BSD City, Tangerang. Acara seminar itu mendengarkan sambutan kunci oleh wakil presiden terpilih 2019-2024, Maβruf Amin.