logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊIndonesia Targetkan 500 Juta...
Iklan

Indonesia Targetkan 500 Juta Dollar AS dari India

Oleh
KRIS MADA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4SISf_zzGbWthKsGlhWjFbwA9kI=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2F20190917RAZ-RI-India1_1568681256.jpeg
KOMPAS/KRIS MADA

Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukito memaparkan hubungan dagang Indonesia-India dalam Promosi Produk Pertanian India yang diselenggarakan Kedutaan Besar India untuk Indonesia dan Otoritas Pengembangan Ekspor Produk Pertanian (Apeda) India, Senin (16/9/2019), di Jakarta. Indonesia-India menargetkan nilai perdagangan kedua negara mencapai 50 miliar dollar AS pada 2025.

JAKARTA, KOMPAS β€” Indonesia menargetkan tambahan transaksi dagang dengan India senilai 500 juta dollar AS dalam enam bulan mendatang. Pemangkasan tarif bea masuk produk sawit menjadi salah satu alasan optimisme itu.

Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukito mengatakan, India sepakat memangkas tarif bea masuk minyak sawit mentah (CPO) dari 50 persen jadi 45 persen. Dengan pemangkasan itu, tarif CPO Indonesia setara dengan CPO Malaysia.

Editor:
Bagikan