logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊSarana Pendukung Bandara...
Iklan

Sarana Pendukung Bandara Kertajati Mulai Dibangun

Hotel berbintang dan rumah sakit segera dibangun di sekitar Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kabupaten Majalengka. Kehadiran sarana pendukung bandara itu diharapkan meningkatkan perekonomian daerah.

Oleh
ABDULLAH FIKRI ASHRI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jArzC1xKmiY-ezNJE53z0JE6AKA=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F09%2Fe3239daf-f1f6-4a11-816d-4333daf96303_jpg.jpg
KOMPAS/KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (kedua dari kiri) bersama Bupati Majalengka Karna Sobahi (kiri) memencet tombol sirene sebagai tanda peletakan batu pertama pembangunan Hotel Horison Ultima Kertajati di Desa Babakan, Kecamatan Kertajati, Majalengka, Rabu (11/9/2019).

MAJALENGKA, KOMPAS β€” Hotel berbintang dan rumah sakit segera dibangun di sekitar Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati di Kabupaten Majalengka. Kehadiran sarana pendukung bandara itu diharapkan meningkatkan perekonomian daerah.

PT Metropolitan Land (Metland) Tbk menjadi pengembang properti pertama yang membangun hotel di sekitar bandara. Pembangunan Hotel Horison Ultima Kertajati tersebut ditandai peletakan batu pertama di Jalan Raya Kadipaten-Jatibarang, Desa Babakan, Kecamatan Kertajati, Rabu (11/9/2019) siang.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan