logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊBisnis dan Biaya Semakin...
Iklan

Bisnis dan Biaya Semakin Efisien

Oleh
Norbertus Arya Dwiangga Martiar
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/z_FLDl-GKQlbzmXTyI9InYHc0Q4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2FWhatsApp-Image-2019-08-28-at-18.22.35_1566991635.jpeg
KOMPAS/NORBERTUS ARYA DWIANGGA MARTIAR

Pameran "IoT Business Platform Conference ke-32”, Rabu (28/8/2019), di Jakarta..

JAKARTA, KOMPAS – Penggunaan internet untuk segala atau internet of things akan memudahkan dunia usaha dalam menciptakan produk baru hingga efisiensi biaya. Untuk itu, diperlukan solusi yang semakin banyak serta ekosistem agar internet of things dapat berjalan.

Direktur Jenderal Sumber Daya dan Perangkat Pos dan Informatika Kementerian Komunikasi dan Informatika Ismail mengatakan, isu utama mengenai internet of things (IoT) di Indonesia adalah mengenai sensor, kemudian konektivitas, dan ekosistem. IoT tidak berdiri sendiri, tetapi tergabung dengan berbagai macam teknologi lainnya dan membangun sebuah ekosistem.

Editor:
Bagikan