logo Kompas.id
UtamaBPOM Berikan Pendampingan...
Iklan

Produk Pangan

BPOM Berikan Pendampingan Keamanan Pangan

Badan Pengawas Obat dan Makanan menggiatkan pembinaan pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah lewat pendampingan intensif dan sosialisasi keamanan pangan.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
· 1 menit baca
https://assetd.kompas.id/q9oWlmIOLoOpVTdJzKk0cxj9JWo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190424_PASAR-MODERN_A_web_1556089831.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Ilustrasi usaha mikro, kecil, dan menengah. Pedagang sayur di Pasar Modern BSD, Tangerang Selatan, Banten, Rabu (24/4/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Badan Pengawas Obat dan Makanan menggiatkan pembinaan pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah lewat pendampingan intensif dan sosialisasi keamanan pangan. Tujuannya ialah agar produk pangan makin berkualitas dan berdaya saing di pasar domestik maupun ekspor.

Kepala BPOM Penny K Lukito menyampaikan hal itu, Rabu (29/8/2019), di Depok, Jawa Barat. Katanya, BPOM mendukung penuh dan memfasilitasi UMKM agar berdaya saing. Salah satunya ialah pemberdayaan fasilitator keamanan pangan, UMKM, pasar aman dari bahan berbahaya, dan keamanan jajanan anak sekolah.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Memuat data...