logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊSudah Tercapaikah Tujuan...
Iklan

Sudah Tercapaikah Tujuan Kemerdekaan Indonesia?

Sabtu, 18 Agustus 1945, pukul 10.00 WIB. Soekarno yang baru saja memproklamasikan kemerdekaan Indonesia sehari sebelumnya segera memulai pertemuan dalam sidang Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia. Turut hadir sejumlah tokoh negara, seperti Mohammad Hatta, Soepomo, Oto Iskandardinata, dan I Gusti Ktut Pudja.

Oleh
Dedy Afrianto
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2Fh0WAD6abzxlD1ci3Jlifj_Zu4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F20190821_ENGLISH-ANALISIS-POLITIK_C_web_1566396605-1.jpg
KOMPAS/HARIS FIRDAUS

Sebanyak 1.211 orang dari 37 kelompok paduan suara menyanyikan lagu-lagu perjuangan secara bersama-sama dalam acara acara Orasi Kebangsaan dan Aubade Pancasila, Rabu (14/8/2019), di kampus Universitas Gadjah Mada (UGM), Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Acara yang melibatkan sejumlah sekolah, perguruan tinggi, instansi pemerintah, dan kelompok masyarakat itu bertujuan untuk menumbuhkan rasa cinta Tanah Air dan menanamkan nilai-nilai Pancasila pada masyarakat.

Kemerdekaan Indonesia baru genap berusia 24 jam saat Soekarno membuka sidang di hadapan 26 tokoh bangsa. Sidang itu kemudian menghasilkan suatu kesepakatan penting, yakni tentang tujuan kemerdekaan yang hingga kini masih coba untuk diwujudkan.

Sabtu, 18 Agustus 1945, pukul 10.00 WIB. Soekarno yang baru saja memproklamasikan kemerdekaan Indonesia sehari sebelumnya segera memulai pertemuan dalam sidang Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI). Turut hadir sejumlah tokoh negara, seperti Mohammad Hatta, Soepomo, Oto Iskandardinata, dan I Gusti Ktut Pudja.

Editor:
Bagikan