logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊKendati Belum Optimal, Bandara...
Iklan

Kendati Belum Optimal, Bandara Hong Kong Kembali Beroperasi

Bandara Internasional Hong Kong kembali beroperasi pada Selasa (13/8/2019). Meskipun demikian, operasional bandara belum berjalan optimal.

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2Xkgmo7xXD1j4YZbGW0J66vbKuw=/1024x684/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F000_1JI29T_1565680341.jpg
AFP/PHILIP FONG

Dua pramugari berjalan melewati papan pajangan elektronik yang penuh dengan poster di Bandara Internasional Hong Kong, Selasa (13/8/2019), sehari setelah bandara ditutup akibat protes pro-demokrasi. Bandara Hong Kong dibuka kembali pada 13 Agustus setelah sehari sebelumnya aksi ribuan pemrotes prodemokrasi memicu penutupan yang belum pernah terjadi sebelumnya.

HONG KONG, SELASA β€” Bandara Internasional Hong Kong kembali beroperasi pada Selasa (13/8/2019). Meskipun demikian, operasional bandara belum berjalan optimal.

Pembukaan bandara terjadi setelah ribuan pengunjuk rasa prodemokrasi berkumpul dan melumpuhkan operasional bandara pada Senin (12/8/2019). Situasi di Hong Kong belum kondusif.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan