logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊInovasi Kendalikan Inflasi
Iklan

Inovasi Kendalikan Inflasi

Oleh
Dimas Waraditya Nugraha/Anita Yossihara
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XpJTVt_TI1B8QGF5LxlL7gTaUlI=/1024x684/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2FDSC02100_1564042768.jpg
KOMPAS/DIMAS WARADITYA NUGRAHA

(Dari kiri ke kanan) Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo, Wakil Presiden Jusuf Kalla, dan Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution memberikan keterangan pers seusai membuka Rapat Koordinasi Nasional Pengendalian Inflasi 2019 di Jakarta, Kamis (25/7/2019).

JAKARTA, KOMPAS β€” Inovasi dan pemanfaatan teknologi menjadi kunci dalam upaya pengendalian inflasi. Jika inovasi dilakukan secara konsisten, target untuk menekan inflasi di bawah 3 persen pada 2020 dapat tercapai.

”Saat ini, di sejumlah daerah telah terjadi inovasi dalam pengendalian inflasi, terutama inovasi yang menggunakan teknologi informasi,” ujar Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo di sela-sela Rapat Koordinasi Nasional Pengendalian Inflasi 2019 di Jakarta,  Kamis (25/7/2019).

Editor:
Bagikan