logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บProduk Lokal Jadi Bintang...
Iklan

Produk Lokal Jadi Bintang Utama

Gelaran Hari Belanja Diskon Indonesia atau HBDI 2019 menjadi momentum untuk mengangkat produk dan jenama dalam negeri. Produk-produk ini akan diperkuat citranya di dalam negeri dan secara jangka panjang dialirkan ke panggung internasional.

Oleh
M Paschalia Judith J
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qZPDsnmnuzAdP5cNZ5wXvPj6peM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190417_DISKON-PEMILIH_C_web_1555499197.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Pengunjung memadati gerai yang memberikan promosi beli 2 gratis 1 bagi pengunjung yang jarinya bertinta sebagai bukti telah menggunakan hak suaranya di Pemilu 2019, di Pondok Indah Mal, Jakarta Selatan, Rabu (17/4/2019).

JAKARTA, KOMPAS โ€” Gelaran Hari Belanja Diskon Indonesia atau HBDI 2019 menjadi momentum untuk mengangkat produk dan jenama dalam negeri. Produk-produk ini akan diperkuat citranya di dalam negeri dan secara jangka panjang dialirkan ke panggung internasional.

Pada tahun ini, Himpunan Penyewa Pusat Perbelanjaan Indonesia (Hippindo) menyelenggarakan HBDI yang ketiga kalinya. โ€Kami mengharapkan, HBDI 2019 dapat mendorong partisipasi produsen lokal,โ€ kata Inspektur Jenderal Kementerian Perdagangan Srie Agustina saat memberikan arahan dalam konferensi pers di Jakarta, Kamis (25/7/2019).

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan