logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊLIPI Kembangkan Teknologi...
Iklan

LIPI Kembangkan Teknologi Budidaya Teripang Pasir

Oleh
Dionisia Arlinta
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/20ATSYbE4lpoYbq0E4djMhZUvoA=/1024x702/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F20171225rul-teripang3.jpg
Dokumentasi Balai Bio Industri Laut-LIPI

Berbagai ukuran teripang pasir. Balai Bio Industri Laut-LIPI di Nusa Tenggara Barat, melalukan perbanyakan populasi teripang pasir yang hasilnya diberikan kepada nelayan untuk dibudidayakan sebagai sumber penghasilan alternatif.

JAKARTA, KOMPAS – Pusat Penelitian Oseanografi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia telah mengembangkan teknologi budidaya teripang pasir atau Holothuria scabra. Diharapkan, teknologi ini mampu menjadi solusi konservasi dan usaha budidaya masyarakat di tengah eksploitasi teripang yang semakin marak di alam bebas.

Peneliti Pusat Penelitian Oseanografi (P2O) Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Ana Setyastuti di Jakarta, Selasa (16/7/2019) menuturkan, pemanfaatan hasil alam seperti teripang tidak dilarang namun perlu dilakukan secara berkelanjutan. Sayangnya, kenyataan yang terjadi, laju penangkapan teripang lebih cepat dibandingkan kemampuan teripang berkembang secara alami.

Editor:
khaerudin
Bagikan