logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บPemerintah akan Pertemukan...
Iklan

Pemerintah akan Pertemukan Pengusaha Indonesia dan Filipina

Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara bersama pemerintah pusat akan mempertemukan para eksportir dan importir dari Indonesia dan Filipina untuk menyepakati detail jalur perdagangan Bitung-Davao.

Oleh
KRISTIAN OKA PRASETYADI
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/tRs74PwmJ5ZtHwmSmlDcb-sJIP4=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2FDSC06910_1562842543.jpg
KOMPAS/KRISTIAN OKA PRASETYADI

Pelabuhan Bitung, Kota Bitung, Sulawesi Utara, dilihat dari perbukitan, Senin (17/6/2019).

MANADO, KOMPAS โ€“ Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara bersama pemerintah pusat akan mempertemukan para eksportir dan importir dari Indonesia dan Filipina untuk menyepakati detail jalur perdagangan Bitung-Davao. Pertemuan itu juga diharapkan menciptakan kontrak-kontrak kerja sama antarpengusaha demi memenuhi muatan kapal pengangkut komoditas ekspor-impor.

Kesimpulan ini mengemuka dalam rapat koordinasi tentang keberlanjutan konektivitas laut Bitung-Davao yang digelar Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Jumat (12/7/2019), di Jakarta. Setelah dijanjikan akan aktif pada 17 Juni lalu, hingga kini belum ada komoditas ekspor Indonesia yang diangkut ke Filipina via Pelabuhan Bitung, Sulut.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan