logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊSopir Akui Rem Truk Bermasalah
Iklan

Sopir Akui Rem Truk Bermasalah

Mudal Rohim, pengemudi truk yang menjadi penyebab kecelakaan beruntun di jalur pantura Taman Nasional Baluran Situbondo, Jawa Timur, mengakui ada masalah pada sistem pengereman.

Oleh
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/FkTw9Ts4X6s2blr-eMIr73n5880=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2Fc9317f96-1d9a-4bdb-9cf8-4a3dcb53d88e_jpg.jpg
KOMPAS/ANGGER PUTRANTO

Polisi memeriksa kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan beruntun di jalur pantura ruas Situbondo di area Taman Nasional Baluran, Jumat (5/7/2019). Kecelakaan beruntun itu melibatkan enam kendaraan dan mengakibatkan satu guru tewas.

SITUBONDO, KOMPAS β€” Mudal Rohim, pengemudi truk yang menjadi penyebab kecelakaan beruntun di jalur pantura Taman Nasional Baluran Situbondo, Jawa Timur, mengakui ada masalah pada sistem pengereman. Beberapa hari sebelum peristiwa tabrakan beruntun, ia sempat memperbaiki rem kendaraannya.

Kecelakaan beruntun tersebut melibatkan dua bus pariwisata yang mengangkut rombongan guru asal Gresik, dua truk, satu minibus, dan satu mobil pikap. Kecelakaan terjadi di jalur pantura ruas Situbondo di area Taman Nasional Baluran, Kamis (4/7/2019).

Editor:
banuastono
Bagikan