Iklan
Penyatuan Butuh Langkah Konkret
Contoh dari elite dibutuhkan untuk menyatukan kembali masyarakat yang terbelah karena pemilu. Penguatan kembali ideologi Pancasila juga mendesak dilakukan.
Contoh dari elite dibutuhkan untuk menyatukan kembali masyarakat yang terbelah karena pemilu. Penguatan kembali ideologi Pancasila juga mendesak dilakukan.
JAKARTA, KOMPAS β Penyatuan kembali masyarakat yang terbelah akibat kontestasi pada Pemilu 2019 butuh sejumlah langkah konkret. Teladan dan peran aktif dari elite politik serta tokoh masyarakat dan agama amat dinanti untuk mewujudkan hal itu.