VideoCerita Pohon: Tumbang Belum...
0 seconds of 0 secondsVolume 90%
Press shift question mark to access a list of keyboard shortcuts
00:00
00:00
00:00
 

Cerita Pohon: Tumbang Belum Tentu Mati

Oleh
KOMPAS
·

Ketika pohon tumbang dan rebah di tanah, belum tentu pohon itu mati. Di Kebun Raya Bogor, Jawa Barat, pohon trembesi (”Albizia saman”) masih tetap hidup meskipun telah tumbang dan rebah di tanah. Dahan-dahan baru bertumbuhan.

Editor
Terjadi galat saat memproses permintaan.