logo Kompas.id
UtamaErick Thohir Minta Bangsa...
Iklan

Erick Thohir Minta Bangsa Indonesia Kembali Bersatu

Perbedaan pilihan harus dipandang sebagai sesuatu yang biasa terjadi di alam demokrasi dan bangsa tidak boleh terbelah meskipun memiliki pilihan politik yang berbeda.

Oleh
Emilius Caesar Alexey
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/k3P-By9zCugo0a0xSU6lPmhHgYQ=/1024x497/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F20190317_175821_1552832863.jpg
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DHANY UNTUK KOMPAS

Ketua Tim Kampanye Nasional Erick Thohir di Jakarta, Minggu (17/3/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Ketua Tim Kampanye Nasional  Joko Widodo-Ma’ruf Amin, Erick Thohir, mengajak para pendukung pasangan calon presiden dan calon wakil presiden Jokowi-Amin bersyukur atas kemenangan yang didapatkan dan tetap tenang dalam menghadapi situasi yang sedang berkembang. Erick juga mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk bersatu kembali seusai diumumkannya hasil rekapitulasi Pemilu 2019 oleh Komisi Pemilihan Umum.

”Saya minta semua pendukung, sukarelawan, dan simpatisan pasangan calon (paslon) 01 untuk tetap tenang. Hasil baik di bulan baik harus disikapi dengan baik. Pemenang harus bersikap ksatria dan tawadhu (rendah hati dan tidak sombong),” kata Erick dalam keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Kamis (23/5/2019).

Editor:
hamzirwan
Bagikan