Iklan
Buntut Demo, MRT Rekayasa Jalur
JAKARTA, KOMPAS β Muhamad Kamaluddin, Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan PT MRT Jakarta, Rabu (22/5/2019), dalam keterangan tertulis menjelaskan, mulai Rabu siang ini, pukul 13.30, akan diberlakukan rekayasa jalur MRT Jakarta.
Layanan dari Stasiun MRT Lebak Bulus dan dari stasiun-stasiun MRT lainnya hanya sampai Stasiun Dukuh Atas BNI.