logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บKisah Indonesia di Rumah...
Iklan

Kisah Indonesia di Rumah Museum

Oleh
Helena F Nababan
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/OX8a5NQrngOdPSFmzdYBoIdrGIQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190519_MUSEUM_B_web_1558279822.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Museum Perumusan Naskah Proklamasi  atau Munasprok di Jakarta merupakan gedung yang dibangun sebagai monumen peristiwa proses perumusan naskah proklamasi kemerdekaan di Indonesia, Kamis (16/5/2019). Pada masa pendudukan Jepang, gedung ini menjadi tempat kediaman Laksamana Muda Tadashi Maeda, Kepala Kantor Penghubung antara Angkatan Laut dan Angkatan Darat.

Museum Perumusan Naskah Proklamasi atau Munasprok di Jakarta menyimpan kisah menjelang bangsa Indonesia mengumumkan kemerdekaannya. Tak hanya itu. Di rumah besar ini, hubungan baik Indonesia dan negara tetangga juga tersimpan.

Pada 12 Mei 2019 sore, sebatang pohon ditanam Duta Besar Inggris untuk Indonesia, ASEAN, dan Timor Leste Moazzam Malik bersama Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan di halaman depan Munasprok di Menteng, Jakarta Pusat. Pohon spathodea itu menggantikan pohon beringin.

Editor:
agnesrita
Bagikan