logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊPetualangan Pelari Ekstrem...
Iklan

Petualangan Pelari Ekstrem Dimulai

Petualangan pelari Kompas Tambora Challenge 2019 Lintas Sumbawa 320K dimulai. Semua peserta dalam kategori individu dan relay atau estafet sudah berlari dari garis awal. Mereka memulai lari tepat pukul 15.00 pada Rabu (1/5/2019) dari garis awal Lapangan Puskesmas Poto Tano, Sumbawa Barat.

Oleh
AMBROSIUS HARTO, KHAERUL ANWAR, ISMAIL ZAKARIA, KELVIN HIANUSA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/d_PfEvkLxfQcfLLQFKacepnXwo0=/1024x678/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2FD8E044F9-94F7-467E-8922-A94594839719_1556703051.jpeg
KOMPAS/KELVIN HIANUSA

Petualangan pelari Kompas Tambora Challenge 2019 Lintas Sumbawa 320K dimulai. Seluruh peserta dalam kategori individu dan relay atau estafet sudah berlari dari garis awal. Para peserta mulai berlari tepat pukul 15.00 pada Rabu (1/5/2019) dari garis awal Lapangan Puskesmas Poto Tano, Sumbawa Barat. Mereka akan berlari 320 kilometer menuju garis akhir di Doro Ncanga, Dompu.

SUMBAWA BARAT, KOMPAS β€” Petualangan pelari Kompas Tambora Challenge 2019 Lintas Sumbawa 320K dimulai. Semua peserta dalam kategori individu dan relay atau estafet sudah berlari dari garis awal. Mereka memulai lari tepat pukul 15.00 pada Rabu (1/5/2019) dari garis awal Lapangan Puskesmas Poto Tano, Sumbawa Barat.

Sepanjang lomba, peserta akan berlari 320 kilometer (km) menuju garis akhir di Doro Ncanga, Dompu. Tambora Challenge diikuti 55 pelari yang terbagi menjadi 24 pelari individu dan 31 pelari relay. Di antara total pelari terdapat sembilan pelari undangan asal tuan rumah Nusa Tenggara Barat.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan