Iklan
Menembus Budaya Melalui Organisasi
Meski diberangus pada jaman orde baru, semenjak pertengahan 1980-an gerakan perempuan mulai bangkit. Paska reformasi organisasi perempuan tumbuh subur, mendampingi perempuan, dan menembus belenggu budaya
JAKARTA, KOMPAS β Organisasi perempuan hadir dengan berbagai isu di tengah masyarakat, mulai dari isu lingkungan, pendidikan dan kesehatan, perburuhan, pertanahan, hingga isu perlindungan perempuan dari berbagai kekerasan.