logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊPengunjung Bakal Serbu Tempat ...
Iklan

Pengunjung Bakal Serbu Tempat Wisata

Oleh
J Galuh Bimantara/Helena F Nababan/Pingkan Elita Dundu
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/tcuRcE9TZs-Wak10r5Jf8JdfSww=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190417JOG-Ancol-1_1555506496.jpeg
KOMPAS/JOHANES GALUH BIMANTARA

Pengunjung berwisata di Ocean Dream Samudra Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, Rabu (17/4/2019). Sejumlah unit rekreasi Ancol memberi potongan harga tiket masuk hingga 50 persen khusus pemilu.

JAKARTA, KOMPAS β€” Kemeriahan Pemilu 2019 terasa di Jakarta dan Tangerang, Rabu (17/4/2019). Warga memanfaatkan libur untuk ke tempat hiburan ataupun menikmati aneka fasilitas umum. Kemeriahan ini diperkirakan masih terasa hingga akhir pekan ini.

Taman Impian Jaya Ancol menyiapkan tambahan petugas parkir dan petugas pantai untuk mengantisipasi lonjakan jumlah pengunjung selama libur panjang akhir pekan ini.

Editor:
agnesrita
Bagikan