logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊUjian Nasional Tetap...
Iklan

Ujian Nasional Tetap Diperlukan untuk Pantau Kualitas Sekolah

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zKlrD3IY804JZtSv1pmTlsKAT3M=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190402_PDS01_1554210684.jpeg
KOMPAS/PRAYOGI DWI SULISTYO

Siswa Sekolah Menengah Atas Negeri 4 Jakarta melaksanakan ujian nasional berbasis komputer pada Selasa (2/4/2019) di Jakarta. Ujian nasional dibutuhkan untuk melihat perkembangan sekolah.

JAKARTA, KOMPAS β€” Ujian nasional dipandang masih perlu dilaksanakan meskipun tidak lagi menentukan kelulusan. Sistem evaluasi melalui ujian nasional dapat menjadi cara untuk melihat perkembangan sekolah.

Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum SMAN 4 Jakarta Tetty Helena mengatakan, ujian nasional (UN) dapat berguna untuk pemetaan dalam melihat perkembangan status sekolah. ”Sekolah mengalami peningkatan atau penurunan dapat dilihat melalui UN,” kata Tetty saat dijumpai di Jakarta, Selasa (2/4/2019).

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan