Iklan
Tiger Woods Jelaskan Kondisinya yang Kerap Terganggu
TIGER Woods dipastikan bakal turun lagi di turnamen The Player Championship atau TPC yang sudah digelar sejak 1974. Tahun ini, TPC akan kembali digelar di TPC at Sawgress, Stadium Course, Ponte Vedra Beach, Florida.
Woods sudah sampai di TPC at Sawgress, Stadium Course, sejak Senin (11/3) lalu dan langsung berlatih pada hari Selasa (12/3). Woods berlatih selama hampir 3 jam di 9 hole, untuk melakukan pukulan chipping dan mencoba semua stik yang ada di dalam tas golf-nya.