Iklan
Tiga Dinasti Bertarung di Banten I
Dinamika politik lokal di Banten lekat dengan hubungan kekerabatan. Dari daftar calon tetap anggota legislatif DPR, terdapat tiga dinasti politik yang bertarung di daerah pemilihan Banten I.
Pertama, dari lingkup keluarga Atut Chosiyah yang diwakili Adde Rosi Khoerunnisa (Partai Golkar). Atut adalah mantan Gubernur Banten, sedangkan Adde Rosi hingga saat ini menjabat Wakil Ketua DPRD Provinsi Banten sejak 2014.