logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บEkspor Vanili ke Amerika...
Iklan

Ekspor Vanili ke Amerika Serikat Melalui Yogyakarta Makin Meningkat

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/YD18PmFP5dAS1_qHmREoUkoCFSY=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2FDSC03915_1551784038.jpg
KOMPAS/NINO CITRA ANUGRAHANTO

Kepala Pusat Kepatuhan Kerjasama dan Informasi Perkarantinaan, Badan Karantina Pertanian, Sujarwanto (kedua dari kanan) menunjukkan vanili yang diekspor dari Balai Karantina Pertanian Kelas II Yogyakarta, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Selasa (5/3/2019).

SLEMAN, KOMPAS โ€” Vanili dianggap memiliki prospek yang menjanjikan karena memiliki pasar internasional sehingga berpotensi meningkatkan ekspor komoditas. Budidaya komoditas itu pun terus didorong dengan cara melakukan pembinaan terhadap petani.

Balai Karantina Pertanian Kelas II Yogyakarta, Selasa (5/3/2019), melakukan ekspor vanili berjumlah 5 ton dengan nilai sebesar Rp 26,8 miliar. Dalam tiga bulan terakhir, vanili yang  diekspor melalui balai tersebut juga lumayan besar. Pada Desember 2018, jumlahnya  2,4 ton. Pada Januari 2019, jumlah vanili yang diekspor mencapai 1,4 ton, lalu meningkat menjadi 2,2 ton pada Februari.

Editor:
Bagikan