logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊRuang Imajinasi Eko Pece di...
Iklan

Ruang Imajinasi Eko Pece di Kalimantan

Oleh
Dionisius Rivaldo Triwibowo
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/U1-9vRHpD6r0xPnmmvtDblT-X5Q=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20190227_NAPER_B_web_1551259023.jpg
KOMPAS/DIONISIUS REYNALDO TRIWIBOWO

Eko "Pece" Supriyanto

Penari dan koreografer Indonesia, Eko β€œPece” Supriyanto kembali ke Pulau Borneo. Pria kelahiran Banjarmasin, Kalimantan Selatan 48 tahun lalu itu dibesarkan di Magelang, Jawa Tengah, namun selalu ingin kembali dan berkarya untuk Kalimantan.

β€œSaya selalu tertarik dengan Kalimantan, saya lahir di sini dan ayah saya dari Kutai, Kalimantan Timur. Ingin sekali berkarya bersama teman-teman di sini,” kata Eko yang ditemui di sela-sela acara Bedah Karya Konvergen dan Utan, di Palangkaraya, Selasa (26/2/2019).

Editor:
Bagikan