logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊPesona Buku Belum Pudar
Iklan

Pesona Buku Belum Pudar

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/M-tmv8_Aa5c9rnWiVIKFUburx90=/1024x490/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2FWhatsApp-Image-2019-02-28-at-14.02.40-1_1551347450-e1551347517843.jpeg
KOMPAS/ELSA EMIRIA LEBA

Pengunjung melintas di depan pintu masuk bazar buku Big Bad Wolf Jakarta 2019 di Indonesia Convention Exhibition, Bumi Serpong Damai, Tangerang, Kamis (28/2/2019)

Sebuah koper merah pudar berukuran medium tergeletak di lantai Indonesia Convention Exhibition (ICE), Bumi Serpong Damai, Tangerang, Kamis (28/2/2019). Koper ini milik Surti (42), salah seorang pengunjung bazar buku Big Bad Wolf Jakarta 2019.

Di dalam koper itu berisi puluhan buku cerita anak-anak. Sengaja Surti belikan untuk kedua anaknya yang masih duduk di bangku sekolah dasar.

Editor:
Emilius Caesar Alexey
Bagikan