logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บJokowi Akan Beri Perhatian...
Iklan

Jokowi Akan Beri Perhatian Lebih Besar ke Sektor Kesehatan

Oleh
Emilius Caesar Alexey
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HCGq1_t2yStRDdSv5Lw7ThuuGew=/1024x565/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20190228_122518_1551331893-1.jpg
FAJAR RAMADHAN UNTUK KOMPAS

Calon Presiden nomor urut 01 Jokowi menghadiri Dialog Silaturahmi Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden Bersama Komunitas Kesehatan di Jakarta, Kamis (28/2/2019).

JAKARTA, KOMPAS โ€“ Calon Presiden nomor urut 01 Joko Widodo atau Jokowi menyatakan, sektor kesehatan merupakan fondasi penting dalam kehidupan yang mempengaruhi kualitas sumber daya manusia Indonesia.  Oleh karena itu, Jokowi akan memberi perhatian lebih besar ke sektor kesehatan pada tahun-tahun mendatang, setelah berkonsentrasi pada sektor infrastruktur dalam lima tahun masa kepemimpinannya.

Hal itu diungkapkan Jokowi saat menghadiri Dialog Silaturahmi Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden Bersama Komunitas Kesehatan di Jakarta, Kamis (28/2/2019). Acara tersebut dihadiri oleh perwakilan dari tujuh organisasi profesi di bidang kesehatan.

Editor:
Emilius Caesar Alexey
Bagikan