logo Kompas.id
UtamaFasilitas Olahraga di...
Iklan

Fasilitas Olahraga di Palembang Berpotensi Dongkrak Pendapatan

Oleh
Rhama Purna Jati
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/L4i-LH8ZKPl6B2gyZoDAsP6tzRs=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F20190128RAM-Ikan-Belida_1549450061-1.jpg
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Tugu ikan belida yang ada di Palembang, Senin (28/01/2019). Tugu ini menjadi salah satu simbol pariwisata di Kota Palembang.

PALEMBANG, KOMPAS — Kota Palembang berpeluang menjadi pusat pariwisata olahraga dengan fasilitas penunjang yang sudah ada. Status itu berpotensi mendongkrak pendapatan asli daerah, tetapi juga bergantung pada kemampuan pemerintah daerahnya.

Hal ini disampaikan Menteri Pariwisata Arief Yahya saat menghadiri diskusi bertajuk ”Peningkatan Produktivitas Masyarakat Berbasis Pariwisata Lokal” di Universitas Sriwijaya, Palembang, Rabu (6/2/2019). Beberapa daerah di Indonesia terbukti mengalami kemajuan ekonomi setelah memanfaatkan pariwisatanya.

Editor:
Bagikan