logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊSuu Kyi Hendak Revisi...
Iklan

Suu Kyi Hendak Revisi Konstitusi Setelah Ajak Investor Berinvestasi

Oleh
BENNY DWI KOESTANTO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JIU4gqBJmDC7jDCqyX3iULj5Mz0=/1024x713/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2FMYANMAR-POLITICS-ECONOMY_75149488_1548677532.jpg
(PHOTO BY STR / AFP)

Pemimpin Myanmar Aung San Suu Kyi menyampaikan pidatonya pada pembukaan Konferensi Tingkat Tinggi Investasi Myanmar di Naypyidaw, Senin (28/1/2019). Suu Kyi mengajak investor global untuk berinvestasi di negerinya.

NAYPYIDAW, SELASA β€” Partai berkuasa Myanmar, Selasa (29/1/2019), mengusulkan perubahan konstitusi. Langkah itu merupakan tantangan terbesarnya dalam hampir tiga tahun ini karena dapat meningkatkan ketegangan dengan militer yang ingin mempertahankan peran politiknya.

Liga Nasional untuk Demokrasi (NLD) yang dipimpin Aung San Suu Kyi, pemimpin de facto Myanmar, memperjuangkan perubahan konstitusi sejak kemenangan besar partai itu pada 2015. Dalam konstitusi, militer selama ini diberi peran yang besar dalam tatanan pemerintah dan politik negeri itu.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan