logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊPengusaha Kecil Palembang...
Iklan

Pengusaha Kecil Palembang Manfaatkan Fasilitas Google Bisnisku

Oleh
Joice Tauris Santi
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/r-3HcYzPyiQ-iJYGznqypSr1HlI=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F20190123joe-google3_1548244278.jpg
KOMPAS/JOICE TAURIS SANTI

Sekolah Tari Srijayanasa Palembang telah lama memanfaatkan layanan Google Bisnisku (Google My Business/GMB). Google Indonesia menggelar pelatihan Gapura Digital untuk pengusaha kecil di Palembang, Rabu (23/1/2019) agar mereka bisa memanfaatkan GMB dalam pengembangan bisnisnya.

PALEMBANG, KOMPAS - Semakin banyak pengusaha kecil dan menengah di Palembang, memanfaatkan layanan Google Bisnisku (Google My Business/GMB) untuk mengembangkan bisnisnya. Dengan mendaftarkan bisnis pada layanan GMB, para pengusaha tersebut dapat menjangkau konsumen lebih luas.

β€œData kami menyebutkan, sebanyak 82 persen konsumen mencari usaha atau layanan yang ada di sekitarnya dengan mesin pencari. Jadi, kalau pengusaha tidak muncul di mesin pencari akan rugi sendiri. Karena dengan mendaftarkan bisnis di Google Bisnisku, akan muncul di mesin pencari juga di peta Google,” kata Head of Corporate Communication Google Indonesia Jason Tedjasukmana di Palembang, Rabu (23/1).

Editor:
khaerudin
Bagikan