logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บKeceriaan Tony hingga Ujung...
Iklan

Keceriaan Tony hingga Ujung Usia

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/J1p-zFSYE2WwMXVxxu4YMeSGtpU=/1024x579/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2FWhatsApp-Image-2019-01-17-at-14.55.20_1547711824.jpeg
AGUS SARTONO

Para pengajar Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada bersama ekonom senior UGM, A Tony Prasetiantono (ketiga dari kiri), Rabu (16/1/2019) malam. Hadir dalam pertemuan tersebut, dari Koordinator Kelompok Kerja Kebijakan Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan Elan Satriawan, pengajar Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM Rimawan Pradiptyo, Deputi Bidang Pendidikan dan Agama Kementerian Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Prof Agus Sartono, Staf Khusus Menteri Perhubungan Bidang Ekonomi dan Investasi Transportasi Wihana Kirana Jaya, pengajar FEB UGM Edhie Purnawan, serta Guru Besar FEB UGM Tandelilin Eduardus (tidak tampak dalam foto).

JAKARTA, KOMPAS โ€” Ekonom senior Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, A Tony Prasetiantono, meninggal di Jakarta, Rabu (16/1/2019) malam. Tony bertemu sejumlah kolega di Penang Bistro, Kebon Sirih, Jakarta Pusat, sebelum berpulang.

Pengajar Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada, Rimawan Pradiptyo, merupakan salah satu kolega yang bertemu Tony malam itu. Pertemuan tersebut dinyatakan sebagai temu kangen rekan kuliah di FEB UGM yang sedang berada di Jakarta.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan