logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊKementan: Kebutuhan Pangan...
Iklan

Kementan: Kebutuhan Pangan Disuplai Produksi Dalam Negeri

Oleh
Insan Alfajri
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0kr3OGiP343i1Vp-oPrT8heG_Z8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181123_PERSAWAHAN_A_web_1542975852-1.jpg
KOMPAS/ZULKARNAINI

Areal persawahan di Kabupaten Gayo Luas, Provinsi Aceh, dipotret dari udara. Aceh menjadi salah satu kawasan lumbung padi nasional dengan total produksi 2,3 juta ton per tahun dengan luas tanam 461.883 hektar.

JAKARTA, KOMPAS β€” Kementerian Pertanian mempriotaskan kebutuhan pangan akan disuplai dari produksi dalam negeri. Apabila terjadi kekurangan stok di daerah, pemerintah akan menyuplainya dari stok daerah lain yang berlebih.

Direktur Jenderal Tanaman Pangan Kementerian Pertanian Sumarjo Gatot Irianto menyatakan hal itu dalam pesan singkat yang dikutip Kompas pada Minggu (13/1/2019). Pesan itu dalam rangka menanggapi pemberitaan Kompas pada Sabtu (12/1/2019).

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan