logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€Ί14 Tahun Sampah Sungai...
Iklan

14 Tahun Sampah Sungai Terabaikan

Oleh
Kurnia Yunita Rahayu
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VY2RrbvRMdtQZreZYaBO-WMeOPE=/1024x574/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F2019_0110_11344100_1547127861-1.jpg
KOMPAS/KURNIA YUNITA RAHAYU

Tumpukan sampah di Kali Bancong, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi, Kamis (10/1/2019).

Sampah yang mengeras di sepanjang 1,5 kilometer aliran Kali Pisang Batu, Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, selama sebulan terakhir menandakan telah terjadinya penumpukan dalam waktu yang panjang. Selama belasan tahun, belum ada langkah konkret untuk menyelesaikan masalah sampah dari hulu hingga hilir.

Tumpukan sampah yang mengeras di aliran sungai rupanya tidak hanya terjadi di Kali Pisang Batu, Kecamatan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi. Di Kelurahan Pejuang, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi, sampah juga menimbun dan mengeras di sepanjang 100 meter aliran Kali Bancong.

Editor:
Emilius Caesar Alexey
Bagikan