Pengelola kedai Saruga di Pesanggrahan, Jakarta Selatan, sedang melayani pelanggan yang ingin membeli kebutuhan dapur, Senin (7/1/2019). Untuk mengurangi limbah plastik, Saruga tidak menyediakan kantung plastik, dan mewajibkan pembelinya untuk membawa tas belanjaannya sendiri.
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO