logo Kompas.id
UtamaAncaman Nyata Kembalinya...
Iklan

Ancaman Nyata Kembalinya “Super Dave”

Oleh
KELVIN HIANUSA
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/FtuQub4agsz5RzTdeH3lS8BHD8Y=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F01%2F416423_getattachment21489f26-edee-406d-97d9-9048a7056b05407809.jpg
ANTARA/R REKOTOMO

Pebasket Pacific Caesar Surabaya David Seagers (kanan) mencoba mencoba melewati adangan pebasket Aspac Jakarta Anthony Hangrove (kiri) pada pertandingan Basket Indonesian Basketball League (IBL) Seri III di GOR Sahabat, Semarang, Jawa Tengah, Jumat (10/2).

Penggemar basket nasional sempat terkejut kala nama Super Dave, julukan David Seagers, tak muncul dalam daftar pemain tim mana pun pada musim IBL 2018-2019. Tidak terdengar kabarnya selama beberapa bulan, sang jenderal lapangan memutuskan kembali ke IBL, pekan lalu. Pemain berciri khas ikat kepala hitam itu bergabung ke Bank BPD DIY Bima Perkasa Jogja.

Dave kembali ke IBL untuk menggantikan pemain asing Bima Perkasa, Leshaun Murphy. Setelah seri ketiga IBL, 14-16 Desember 2018, di Denpasar, Murphy dinilai belum mampu mengangkat performa tim asal Jogja itu. Bima Perkasa inkonsisten dengan rekor tiga kali menang dan empat kali kalah.

Editor:
Bagikan