logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊWarga Mengira Ada Petasan
Iklan

Warga Mengira Ada Petasan

Oleh
J Galuh Bimantara
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LipcoeEIW4dtbisOJF9N-gtK4qo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2FIMG-20181226-WA0005_1545787678.jpg
KOMPAS/JOHANES GALUH BIMANTARA

Suasana Jalan Jatinegara Barat, Jakarta Timur, Rabu (26/12/2018). Seorang anggota TNI tewas dengan luka tembak di dalam mobil dinas di jalur transjakarta dekat Sekolah Santa Maria Fatima di Jalan Jatinegara Barat, Jakarta Timur, Selasa (25/12/2018) malam.

JAKARTA, KOMPAS β€” Seorang anggota TNI tewas dengan luka tembak di dalam mobil dinas di jalur transjakarta dekat Sekolah Santa Maria Fatima di Jalan Jatinegara Barat, Jakarta Timur, Selasa (25/12/2018) malam. Warga sekitar mendengar bunyi tembakan yang sangat kencang saat kejadian. Salah satunya mengira itu bunyi petasan.

”Saya mengira itu suara petasan. Oh, mungkin ada yang mau tahun baruan,” ucap Eri (39), pemilik warung kaki lima di Bali Mester, Jatinegara, Jakarta Timur, saat dijumpai pada Rabu (26/12/2018). Perempuan ini tinggal di salah satu rumah toko dekat warungnya, berjarak sekitar 100 meter dari lokasi kejadian.

Editor:
Bagikan