logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บAtraksi Pengunjung Beri Makan ...
Iklan

Atraksi Pengunjung Beri Makan Singa di Margasatwa Serulingmas

Oleh
Megandika Wicaksono
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ERhwWgM7n-jcvkmQfReFditjw24=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2FSinga-di-Banjarnegara_1545137378.jpg
KOMPAS/MEGANDIKA WICAKSONO

Singa di Taman Rekreasi Margasatwa Serulingmas, Banjarnegara, Selasa (18/12/2018).

BANJARNEGARA, KOMPAS -- Taman Rekreasi Margasatwa Serulingmas di Banjarnegara, Jawa Tengah memberi kesempatan bagi pengunjung untuk memberi makan harimau dan singa. Atraksi ini untuk menarik minat wisatawan dan memberikan pengalaman baru bagi wisatawan.

"Ini agenda pada Bazarnegara Carnival. Kami harus punya magnet, apa yang bikin orang penasaran, apa yang bikin orang ingin masuk lalu kami mengadakan semacam uji nyali yaitu masuk kandang harimau dan memberi makan," kata Direktur Taman Rekreasi Margasatwa Serulingmas Lulut Yekti Adi, Selasa (18/12/2018) di Banjarnegara.

Editor:
Bagikan