logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊDKI Targetkan Bangun 6.000...
Iklan

DKI Targetkan Bangun 6.000 IPAL Komunal

Oleh
Irene sarwindaningrum
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/C8IShXA8hzQJHKfI2tTXwf7yTxs=/1024x638/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2Fkompas_tark_22466265_89_0.jpeg
KOMPAS/IRENE SARWINDANINGRUM

Seorang petugas membersihkan Waduk Kali Grogol, Jakarta Barat, beberapa waktu lalu. Di musim hujan ini, pembersihan waduk dan saluran air ditingkatkan guna mengurangi ancaman air meluap.

JAKARTA, KOMPAS β€” Permasalahan minimnya akses instalasi pengolahan air limbah atau IPAL di DKI Jakarta dinilai sudah sangat mendesak untuk diselesaikan. Saat ini, Ibu Kota masih membutuhkan setidaknya 6.000 IPAL komunal. Pembangunan IPAL menjadi prioritas Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta pada 2019.

Kepala Dinas Sumber Daya Air Provinsi DKI Jakarta Teguh Hendarwan mengatakan, saat ini masih ada sekitar 3 juta jiwa di DKI Jakarta yang belum mempunyai akses ke IPAL. Dengan perhitungan satu IPAL komunal rata-rata berkapasitas sekitar 200 kepala keluarga, masih dibutuhkan sekitar 6.000 IPAL komunal.

Editor:
Bagikan