logo Kompas.id
UtamaMemperluas Persaudaraan dengan...
Iklan

Memperluas Persaudaraan dengan Lari Bareng

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/nezS7yaBP_mZWTAx51jA5E9wuUo=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2FPersiapan-Start-L4RI.RUN_1539485684.jpg
KOMPAS/ADITYA PUTRA PERDANA

Sejumlah pelari memulai lomba L4RI.RUN di Balai Kota Semarang, Jawa Tengah, Minggu (14/10/2018). Lomba lari 10K dan 3K tersebut diselenggarakan Asosiasi Alumni Jesuit Indonesia (AAJI) dan PW GP Ansor Jateng, dengan tema ”Merajut Persaudaraan”.

SEMARANG, KOMPAS — Sebanyak 1.200 peserta ambil bagian dalam lomba L4RI (Lover for Republic Indonesia) di Kota Semarang, Jawa Tengah, Minggu (14/10/2018). Dengan tema ”Merajut Persaudaraan”, lomba berkonsep fun run itu mengajak peserta meningkatkan persatuan dalam keberagaman.

Lomba lari itu diselenggarakan Asosiasi Alumni Jesuit Indonesia (AAJI) dan Pimpinan Wilayah Gerakan Pemuda Ansor Jawa Tengah. Mereka juga menggandeng komunitas lari Keluarga Eks Kolese Loyola (KEKL Runners) dan Ikatan Alumni Pendidikan Industri Kayu (Ikapika Playoners).

Editor:
Bagikan