logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊTim Penyelamat Terus Berjuang ...
Iklan

Tim Penyelamat Terus Berjuang Cari Korban Longsor di Filipina

Oleh
Elok Dyah Messwati
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/A5VOrozJWRYKLVbtSRq74veowWQ=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2FPHILIPPINES-HONG-KONG-CHINA-TYPHOON-MANGKHUT_70282519_1537195312.jpg
(PHOTO BY NOEL CELIS / AFP)

Penduduk berjalan di tengah banjir setelah Topan Mangkhut menerjang di Calumpit, Bulacan, pada 17 September 2018. Bencana topan Mangkhut tersebut menyebabkan puluhan orang tewas di Filipina.

Tim penyelamat menggunakan sekop dan tangan kosong untuk membongkar gundukan tanah berbatu, Senin (17/9/2018), di Itogon, Filipina utara. Mereka terus bekerja keras mencari puluhan korban yang tertimbun tanah longsor akibat topan Mangkhut.

Tim pencari telah berhasil menarik 11 jenazah dari areal puing-puing di Itogon. Puluhan korban lainnya kemungkinan besar masih tertimbun dan harapan bahwa mereka selamat sangat tipis.

Editor:
Bagikan