logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊDekorasi Barang Bekas untuk...
Iklan

Dekorasi Barang Bekas untuk Pesta Pernikahan Lintas Budaya

Oleh
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/PSE2fKHlnrXnfZPMLyEQgHfMbFY=/1024x664/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F20180914_193606.jpg
DIONISIA GUSDA UNTUK KOMPAS

Anak-anak Kampung Cikini Kramat berinteraksi dengan mahasiswa asal Jepang yang sedang mempersiapkan acara pesta pernikahan dan pawai dalam Tactical Urban Wedding, di Kampung Kramat, Jakarta Pusat, Jumat (14/9/2018).

JAKARTA, KOMPAS –Warga Kampung Cikini Kramat, Jakarta Pusat, antusias mempersiapkan acara pernikahan lintas budaya dan pawai yang akan berlangsung di kampung tersebut, Minggu (16/8/2018). Acara yang dirancang oleh mahasiswa Indonesia dan Jepang ini merupakan strategi untuk mengenalkan tata kampung yang rapi melalui konsep pesta pernikahan.

Pernikahan yang akan dilangsungkan di kampung ini adalah pernikahan pasangan asal Jepang, Genta dan Yuri.

Editor:
Bagikan