logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊProgram Sentry, Aplikasi Sakti...
Iklan

Program Sentry, Aplikasi Sakti untuk Menyelamatkan Warga dari Hujan Bom

Oleh
KRIS RAZIANTO MADA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KZKfILOB4RUo6pg-nMkYaktc0bQ=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F68353456.jpg
REUTERS/RONEN ZVULUN

Sebuah ledakan terlihat di Quneitra, Suriah, yang berada di perbatasan Suriah-Israel, Minggu (22/7/2018). Ledakan itu dilihat dari Dataran Tinggi Golan yang diduduki Israel.

Setiap menit amat berharga di daerah yang rawan hujan bom, seperti Suriah. Telat bertindak beberapa saat, nyawa taruhannya.

Khaled al-Idlibi merasakan hal itu, beberapa bulan lalu. Ia dan saudaranya bergegas memacu sepeda motor setelah mendapat informasi melalui ponselnya tentang bakal ada serangan udara ke wilayah tempat tinggalnya.

Editor:
Bagikan