logo Kompas.id
›
Utama›Kerusakan Ekosistem Pesisir...
Iklan

Kerusakan Ekosistem Pesisir Dipetakan

Oleh
Evy Rachmawati
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BwCiqqve5-cqqH2ReaRzqqBHU-g=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2FIMG_20180720_105003-01.jpeg
PANDU WIYOGA UNTUK KOMPAS

Pengajar Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Diponegoro Munasik (kiri) dan Pengajar Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Institut Pertanian Bogor Beginer Subhan (kanan) saat mempresentasikan penelitian kerusakan terumbu karang dan lamun di Kepulauan Seribu dan Kepulauan Karimunjawa, Jumat (20/7/2018).

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan bekerja sama dengan sejumlah peneliti untuk memetakan kerusakan ekosistem pesisir.

JAKARTA, KOMPAS—Kerusakan terumbu karang dan padang lamun di sebagian pesisir Indonesia kian parah. Untuk itu, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan atau KLHK, menggandeng peneliti dari Institut Pertanian Bogor dan Universitas Diponegoro, dalam menyusun peta kerusakan ekosistem pesisir sebagai dasar perumusan kebijakan pembangunan kawasan pesisir.

Editor:
Bagikan