logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊSikap Politik Demokrat...
Iklan

Sikap Politik Demokrat Ditentukan Saat Pertemuan SBY-Prabowo Hari Rabu

Oleh
PRADIPTA PANDU
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xM74un-E5bs6K6aqGwwVG-2TemM=/1024x627/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F1-13.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berjabat tangan dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto setelah pertemuan di kediaman SBY di Cikeas, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis (27/7/2017). Pertemuan tersebut membahas kondisi terkini perpolitikan bangsa.

JAKARTA, KOMPAS β€” Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono dan Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto dijadwalkan bertemu di kediaman SBY di Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (18/7/2018). Hasil pertemuan tersebut akan menentukan sikap politik Demokrat pada Pemilihan Presiden 2019.

Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Syarief Hasan, di Jakarta, Senin (16/7/2018), menyampaikan, Demokrat telah menjadwalkan pertemuan antara SBY dan Prabowo pada Rabu di Kuningan, Jakarta Selatan.

Editor:
Bagikan